PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA BERBASIS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF PADA MATA PELAJARAN KETERAMPILAN KOMPUTER DAN PENGELOLAAN INFORMASI (KKPI)

Syerlie Annisa, M.Pd.T(1),


(1) AMIK Mitra Gama
Corresponding Author

Abstract


KKPI merupakan salah satu mata pelajaran adaptif yang diberikan kepada semua bidang keahlian di SMK, namun berbagai masalah masih banyak di temukan didalam proses pembelajaran, diantaranya hasil belajar siswa yang rendah. Salah satu penyebabnya adalah kurangnya penggunaan media pembelajaran yang dapat merangsang siswa untuk termotivasi dan aktif dalam proses pembelajaran sehingga tidak dapat mewujudkan suasana belajar kondusif dalam proses pembelajaran KKPI. Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share pada mata pelajaran KKPI yang valid, praktis, dan efektif, dimana dengan menggunakan LKS tersebut, siswa dapat belajar, bekerja sama dengan berpasangan, dan berbagi dalam pembelajaran sehingga siswa dapat lebih mudah dalam memahami materi yang diajarkan.

Full Text: PDF (Bahasa Indonesia)

Article Metrics

Abstract View : 710 times
PDF (Bahasa Indonesia) Download : 214 times

DOI: 10.58486/jsr.v1i01.14

Refbacks

  • There are currently no refbacks.